Review Spesifikasi Harga Headphone Vivo XE800 Terbaru
Review Spesifikasi Harga Headphone Vivo XE800 Lengkap – Perkembangan dunia teknologi saat ini sangat pesat sekali, bukan hanya pasaran smartphonenya saja namun juga perangkat pendukungnya seperti charger, Headphone, powerbank dll. Untuk kali ini produsen smartphone asal China Vivo mengeluarkan produk aksesoris headphone Vivo XE800. Vivo XE800 merupakan headphone tercanggih yang pernah Vivo keluarkan.
Beberapa diantara kecanggihannya yaitu :
Self-adjusting earpiece – fitur ini memungkinkan kita bisa mengatur headphone sesuai anatomi teling kita karena Vivo XE800 dapat berputar 360 derajat.
Flexible fit provides the ultimate in comfort – Kita dapat menyesuakian setingan XE800 sesuai kenyamanan ditelinga kita. Bisa kita pasang didepan ataupun kebelakang karena headphone ini sangat fleksibel.
Dynamic design spectacular style – bahan baku yang digunakan dan juga pengerjaan dilakukan oleh para ahli membuat Vivo XE800 sangat presisi dan elegan. Pengerjaannya dilakukan oleh supplier Rolls Royce membuktikan headphone ini tidak main-main untuk urusan ketahanan.
Cutting-edge materials and technology – pemilihan material dari Vivo XE800 sangat berkualitas sehingga untuk urusan kejernihan suara, kekuatan suara sudah tidak usah anda ragukan lagi.
Ultra-wideband, highly-responsive microphone – kekuatan suara dan juga kualitas rekaman dari microphone akan anda dapatkan walapun anda berada pada situasi yang berisik.
Perfect harmony across all three frequency levels – kita dapat mengatur frekuansi atau jenis kualitas suara yang kita inginkan; high frequency yang akan terdengar garing dan juga bersih, medium frequency menjadikan suara balanced dan natural, Low frequency membuat suara dalam dan penuh kekuatan.
Harga yang dibanderol untuk satu buah unit headphone Vivo XE800 yakni sekitar Rp. 525.000 di salah satu situs penjualan online. Harga yang cukup mahal untuk sebuah headset, tapi bagi anda yang mengutamakan kualitas maka harga tidak akan jadi persoalan.
Spesifikasi Lengkap
Panjang | 1.25 m |
Konektor | 3.5 mm plug |
Power rata-rata | 10 mw |
Power maksimal | 50 mw |
Frequnsi | 5 Hz – 30000 Hz |